Tugas Pendahuluan 1 Percobaan 2




1. Kondisi
[Kembali]

        Percobaan 2 Kondisi 8

  1. Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 2, ganti probe dengan led biasa dan ubah besar sumber tegangan menjadi 12 volt
2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]



3. Video Simulasi [Kembali]




4. Prinsip Kerja [Kembali]

Pada percobaan 2 kondisi 8 ini, sumber dari rangkaian yang di modul diganti dengan 12 volt dan Probe diganti dengan LED. Kemudian apabila disimulasikan rangkaian asynchronus counter akan menghasilkan output yang berubah kondisinya dari 0 jadi 1 atau dari 1 jadi 0. Untuk output yang pertama akan menjadi input pada input kedua. Input CKA dan CKB pada rangkaian ini dihubungkan ke clock. R01, R02, R91, R92 dihubungkan pada switchnya. Sifat dari IC counter ini adalah fall time atau aktif low, dimana ia akan aktif saat diberi inputan 0. Terlihat terjadi pergantian LED yang hidup sesuai prinsip asynkronus counter di mana outputnya mengalami pergantian yang pada awalnya hidup akan mati begitu pula sebaliknya.

Pada rangkaian 2B prinsip kerjanya sama dengan prinsip kerja rangkaian 2A perbedaannya pada input CKA dan CKB nya di feedback-kan ke bagian outputnya.

5. Link Download [Kembali]

Download HTML klik disini
Download Simulasi Rangkaian klik disini
Download Video Simulasi klik disini
Download Datasheet 74LS90 klik disini
Download Datasheet 7493 klik disini
Download Datasheet LED klik disini
Download Datasheet Resistor klik disini
Download Datasheet Switch klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar